Daftar Isi

Resep Kue : Dadar Pisang Cokelat


Bahan crepes:
-150 gr terigu
-50 gr gula halus
-1 sdt baking powder
-50 gr susu bubuk
-2 butir telur
-350 ml susu cair
-60 gr mentega, cairkan
-2 sdm cokelat bubuk, larutkan dengan 50 ml air
Bahan Isi :
-50 gr mentega
-5 buah pisang raja, potong dadu kecil
-3 sdm gula pasir
-1 sdm maizena, larutkan dengan 50 ml air
Cara Membuat
Isi: panaskan mentega, masukkan pisang, aduk rata. Tambahkan gula pasir, aduk rata. Beri larutan maizena, masak hingga kental. Angkat sisihkan
Crepes: campur terigu, gula halus, baking powder, susu bubuk, telur, susu cair. Aduk hingga rata kembali
  1. Ambil ¾ bagian adonan tambahkan larutan cokelat bubuk. Aduk hingga rata. Masukkan adonan putih ke dalam plastic segitiga
  2. Panaskan pan dadar kecil, tuang adonan putih dan buat motif bergarif. Tuang adonan coklat diatasnya, ratakan, biarkan hingga matang, angkat
  3. Isi crepes dengan pisang yang telah di masak, gulung hingga rapi. Sajikan
  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

0 comments

 
© 2012 Investigasi Berita | Berita Unik, Lucu dan Menarik
Develop by Aaz
Back to top